Penulis: kabarportnumbay
Limbah Sampah Kelilingi Rumah Tete Dikanor Ohee
Bapak Dikanor Ohee bersama istrinya Elisabeth Modouw dikunjungi wartawa, saat Hari Peduli Sampah Nasional yang biasanya diperingati setiap 21 Februari.Pada momen ini Dikanor Ohee berharap adanya perhatian dari pemerintah yaitu dengan rutin mengangkat sampah setiap tiga atau satu minggu sekali ( Foto: Sonya Obinaru)
Panggih Prio Sembodho: Bangga Kembali Bersama Persipura
Jayapura ( KPN) – Kiper pinjaman Persipura Jayapura dari Bhayangkara FC, Panggih Prio Sembodho kini resmi menjalani latihan bersama dengan dengan Tim Persipura Jayapura di stadion mandala Jayapura.Selasa (19/02/2019) Kiper berpangkat Bripda ini juga bangga dapat kembali membela tim -tim kembangaan masyarakat Papua ini Persipura Jayapura setelah diberikan kepercayaan oleh managemen untuk berdiri dibawah mistar…
Wali Kota Jayapura : Rakorwasda Dan TLHP Penting Dan Strategis
Jayapura ( KPN)- Inspekturat Kota Jayapura, menggelar Rapat koordinasi pengawasan daerah dan Pemutakhiran Data Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan (TLHP) Pemerintah Kota Jayapura Tahun 2019, Rabu ( 20/2/2019) disalah satu hotel di Kota Jayapura. Kegiatan ini bertujuan untuk mendorong percepatan tindak lanjut hasil pemeriksaan dan pentingnya tindak lanjut hasil pemeriksaan guna perbaikan dan koreksi dalam rangka…
Walikota Jayapura Terima Lencana Pembina Karang Taruna Terbaik Tingkat Nasional .
Jayapura ( KPN) -Walikota Jayapura, DR Benhur Tomi Mano MM, terima Penghargaan Adhitya Karya Mahatva Yodha Kategori Pembina Umum Terbaik Karang Taruna Kota Jayapura, dari Kementerian Sosial RI. 25 Dalam rangkaian kegiatan Bulan Bhakti Nasional Karang Taruna Tahun 2018 yang kali ini di pusatkan di Gedung Sumpah Pemuda Provinsi Lampung 25 Januari 2018. “Hari ini…
Anak-anak sekolah pengungsian dari Kab Nduga
Anak-anak sekolah pengungsian dari Kab Nduga. Ada sekitar 300 lebih data lengkap kami masih terus koordinasi dgn tim relawan, Wmx 180219. (Sumber : Yores Nusu)
56 Tahun Pelayanan GIDI bagi Tanah Papua
Yahukimo ( KPN) -Presiden GIDI Pdt. Dorman Wandikbo, S.Th dalam Khotbahnya menyampaikan bahwa umat Tuhan harus berdiri di atas Firman Tuhan dan wajib membaca Firman Tuhan mulai kejadian sampai wahyu sehingga Jemaat bertumbuh untuk memberitakan injil kepada umat yang belum mengenal Tuhan. Khotbah tersebut disampaikan pada Perayaan HUt Gereja Injili Di Indonesia (GIDI) Ke 56…
Kadistrik Abe : Penanaman Pohon penting bagi pencegahan Tanah longsor
Jayapura ( KPN)- Dalam rangka menyambut Hut Kota Jayapura dan masuknya injil di Tanah Tabi, persekutuan kaum bapak di jemaat GKI Elim Abepura, komunitas Ikatan Keluarga Maluku, dan Forum Peduli Port Numbay Green, kerjasama dengan distrik Abepura mengadakan aksi menanaman pohon, yang dipusatkan di Dataran tinggi di kelurahan way mhorock Distrik Abepura, Sabtu (16/2/2019). “Lokasi…
Peduli Kebersihan Lingkungan,Gabungan Komunitas lakukan Grebek Sampah di Dermaga Abesauw.
Jayapura ( KPN)-Sejumlah komunitas mulai FPPNG, Mata Kita Papua, Komunitas Tuli Jayapura, Sahabat Alam, My Trip My Adventure, Honai Digital, Clean the City, Little Pickers dan mahsiswa Uncen, melakukan grebek sampah di dermaga youtefa, Sabtu (16/2/2019). Acara gerebek sampah ini digelar dalam rangka giat pra event Swicth Off 2019. Koordinator Earth Hour (EH )Kota Jayapura…