Pemerintah Kota Jayapura berqurban 12 ekor sapi pada Idul Adha 1438H

Jelang hari raya idul adha 1438 hijriyah/ 2017 masehi, Pemerintah Kota Jayapura melalui Pengurus Pengajian Ulil Albab Kota Jayapura, Qurbankan 12 ekor sapi untuk warga Kota Jayapura yang tersebar di Distrik Heram, Abepura, Jayapura Selatan dan Jayapura Utara. Pemerintah Kota Jayapura menyiapkan 12 ekor sapi qurban kepada warga Kota Jayapura yang tidak mampu berqurban. Hewan…

Walikota minta pendataan aset secara transparan dan cermat

Jayapura (KPN). Dalam Sosialisasi Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) Nomor 19 Tahun 2016 tentang Pengelolaan Aset Daerah, yang dilaksanakan di salah satu hotel di Kota Jayapura, Selasa (22/08/2017), Walikota Jayapura Benhur Tommy Mano menginstruksikan Badan Pengelola Aset Daerah untuk mendata aset daerah. “Saya minta kepada tiap-tiap instansi untuk mendata aset secara transparan dan cermat, lalu…