Wali Kota Jayapura : Saya Mohon Maaf Karena Lambat Mengatasi Bencana.

Jayapura ( KPN)- Wali Kota Jayapura DR.Benhur Tomi. Mano, MM, Menyampaikan Permohonan maaf karena lambat mengatasi bencana banjir yang menimpah warga di Kampung Koya Koso,Distrik Abepura, karena staf saya kurang turun ke lapangan di lokasi titik banjir, dan kedepan saya tetap memperhatikan masalah ini dengan baik. Hal tersebut di sampaikan saat menerima puluhan korban banjir…

Sidang Jemaat Bukan Ajang Saling Menyalahkan.

Jayapura ( KPN)- Mewakili Badan Pekerja Ketua Klasis GKI Port numbay Kota Jayapura Yusak Reba , mengatakan sidang jemaat ini bukan bertujuan untuk saling mengoreksi kesalahan tetapi lebih kepada memberi masukan dan juga solusi untuk membicarakan pelayanan selama satu tahun berjalan di Jemaat GKI Sion Padang Bulan. Hal tersebut di sampaikan pada pembukaan Sidang Jemaat…

Asal Mula Nama Kloofkamp

Jayapura ( KPN)- Kloofkamp, asalnya dari kata klaaf (bahasa belanda) artinya “sempit”, yaitu merupakan dataran sempit yang membentang dari tepi teluk pelabuhan (tempat Bivak Hollandia – kaki Pegunungan Cycloop). Jadi yang dimaksudkan dgn wilayah Kloofkamp adalah wilayah pusat kota Jayapura kini. Tapi sekarang orang hanya menyebutkan nama itu untuk wilayah disekitar Asrama Polisi saja. Uniknya…

Black Brothers Lahir Di Angkasa Indah

Jayapura (KPN)- Mungkin diantara kita banyak yang belum tahu kalau Grup Band Legendaris Black Brothers lahir dari sebuah rumah di Kawasan Angkasa Indah Jayapura Utara yang sejuk dengan panorama yang indah permai. Adalah Bapak Andy Ayamiseba sang Manajerlah yang mengumpulakn dan mereka satu atap dirumahnya di Jalan Lembah bersebelahan dengan rumah sang Bapak Dirk Ayamiseba,ex…

Imanuel APO Juara Turnamen Futsal Eklesia CUP VI

Jayapura ( KPN)- TIm Imanuel 2 , dari PAM GKI Imanuel APO, Jayapura Sabtu sore tadi (24/11/2018) berhasil meraih juara pertama Turnamen Futsal Eklesia Cup VI 2018 setelah dalam babak final mengalahkan Tim Calvaria dari PAM GKI Calvaria Angkasa dengan skor 5-3 di Lap.Tenis Angkasa Indah. Turnamen tahunan yg sudah menjadi kalender tetap bagi klub-klub…

Cerita Opa Norman Franken Tentang Hantu Jacqueline di Tikungan Skyline

Jayapura (KPN)- Opa Norman Franken (71 tahun) warga negara Belanda yg pernah hidup di Kota Hollandia (Jayapura ) sampai tahun 1962 tinggalkan Papua kembali ke Eropa.Via inbox kami tanyakan tentang kisah hantu diseputaran Skyline yg menjadi momok pada masa itu kalo melakukan perjalanan di malam hari. Berikut kisah singkat Opa Norman yg kami edit karena…

Pemkot Jayapura Gencar jalankan program Gerakan Indonesia Sadar Administrasi Kependudukan.

Jayapura (KPN)-Walikota Jayapura,DR Benhur Tommi Mano,MM, mengatakan Kota Jayapura sudah melakukan perekaman hingga 74,73% dan menjalankan program Gerakan Indonesia Sadar Administrasi Kependudukan (GISA), saat ini program saya rutin hari sabtu dan minggu lakukan perekaman dan optimis segera tuntas7 100%.”kata Wali Kota Jayapura Dr Benhur Tomi Mano, MM mendampingi Dirjen Dukcapil Kemendagri meninjau perekaman E-KTP di…